Razia Malam Minggu Bersama TNI, Polres Lampung Utara Amankan 12 Motor dan 1 Sajam

- Editor

Senin, 20 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Utara, Rilis Publik – Guna mengatisipasi gangguan kamtibmas di akhir pekan, jajaran Polres Lampung Utara menggelar razia di Jalinsum Kecamatan Abung Selatan Kabupaten setempat, Minggu dini hari (19/10/25).

Razia ini melibatkan puluhan personel gabungan Polres Lampung Utara, Polsek dan Koramil Abung Selatan yang diawali denga apel persiapan di mako Polsek Abung Selatan.

Setelah apel petugas menyebar ke titik razia dan melakukan pemeriksaan kendaraan dari dua arah.

Kabag Ren Polres Lampung Utara AKBP Suharto selaku Pamendal kegiatan menjelaskan, razia ini bertujan untuk mengatisipasi gangguan kamtibmas dan menekan pergerakan pelaku kriminal serta mencegah peredaran barang terlarang.

“Pemeriksaan dilakukan terhadap kendaraan sepeda motor, mobil penumpang dan mobil barang dengan fokus padan kelengkapan surat-surat dan barang yang dibawa,” ujar AKBP Suharto mewakili Kapolres Lampung Utara AKBP Deddy.

Lanjutnya, dari hasil razia sebanyak 12 unit sepeda motor yang tidak di lengkapi surat-surat yang sah dan 1 orang kedapatan membawah 1 bilah sejata tajam.

“Tidak hanya itu, petugas juga mengamankan 11 remaja yang diduga hendak tauran hingga balap liar,” tambahnya.

AKBP Suharto menegaskan bahwa pihak kepolisian terus berupaya menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di Kabupaten Lampung Utara.

“Dengan adanya razia rutin ini, diharapkan masyarakat dapat merasa lebih aman dan nyaman saat beraktivitas, terutama di malam akhir pekan.” katanya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

UNIGORO 2025 Menjadi Ajang Puncak Prestasi Silat Bojonegoro.
Camat Negeri Agung Hepi Haryanto Hadiri Tiga Agenda Penting dalam Sehari
Wabup Romli Turun Langsung Gotong Royong Perbaiki Jalan di Abung Tengah
Dandim Dampingi Danrem 043/Gatam Tinjau Kesiapan Groundbreaking Koperasi Merah Putih Desa Wonomarto.
Jual Tanah Galian Tanpa Izin Pihak Terkait Ilegal Oknum Aparatur Kampung Dilaporkan ke Inspektorat
Kampung Mulya Sari Gelar Musrenbang RKPK 2026
Kapolresta Bandar Lampung Pimpin Serah Terima Jabatan Dua Kasat Dan Satu Kapolsek.
Gerak Cepat! Polsek Menggala dan Tekab 308 Polres Tulang Bawang Berhasil Ungkap Kasus Penganiayaan dalam Hitungan Jam
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 23:11 WIB

UNIGORO 2025 Menjadi Ajang Puncak Prestasi Silat Bojonegoro.

Kamis, 6 November 2025 - 16:06 WIB

Camat Negeri Agung Hepi Haryanto Hadiri Tiga Agenda Penting dalam Sehari

Kamis, 6 November 2025 - 13:39 WIB

Wabup Romli Turun Langsung Gotong Royong Perbaiki Jalan di Abung Tengah

Rabu, 5 November 2025 - 15:17 WIB

Jual Tanah Galian Tanpa Izin Pihak Terkait Ilegal Oknum Aparatur Kampung Dilaporkan ke Inspektorat

Rabu, 5 November 2025 - 12:50 WIB

Kampung Mulya Sari Gelar Musrenbang RKPK 2026

Berita Terbaru

Daerah | Lampung

UNIGORO 2025 Menjadi Ajang Puncak Prestasi Silat Bojonegoro.

Kamis, 6 Nov 2025 - 23:11 WIB

Daerah | Lampung

Camat Negeri Agung Hepi Haryanto Hadiri Tiga Agenda Penting dalam Sehari

Kamis, 6 Nov 2025 - 16:06 WIB

Daerah | Lampung

Wabup Romli Turun Langsung Gotong Royong Perbaiki Jalan di Abung Tengah

Kamis, 6 Nov 2025 - 13:39 WIB